PADANG (LN)–Sesuai dengan amanat Undang-Undang (UU) No.14 tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik (KIP) oleh Kementerian Komunikasi RI, secara tegas memberikan kewajiban kepada setiap badan publik untuk membuka informasi yang berkaitan dengan institusinya, kebijakan yang dihasilkan, kegiatan-kegiatan yang dilakukan termasuk kondisi keuangan dan penggunaan anggaran. Dengan kata lain, publik memiliki …
Read More »Perubahan SOTK, Dari 49 SKPD di Sumbar Menjadi 36 SKPD
Padang (LN) – Sebanyak 13 satuan kerja perangkat daerah (SKPD) pada Pemerintahan Provinsi Sumatera Barat dihapus dalam perubahan struktur organisasi tata kerja yang baru, sementara beberapa SKPD dipecah menjadi dua. “SKPD yang dihapuskan itu adalah biro pada sekretariat daerah. Sebelumnya, masing-masing biro itu berstatus SKPD. Sekarang semua digabung menjadi satu …
Read More »Hujan Tak Halangi, Halal Bihalal DPRD-Pemko Padang Berlangsung Akrab
PADANG (LN)–Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Padang melaksanakan acara halal bi halal pasca lebaran Idul Fitri 1437 H/ 2016 M di Gedung Bundar Jalan Sawahan, Senin 11 Juli 2016. Halal bi halal tersebut dihadiri oleh unsur pimpinan DPRD Kota Padang, anggota DPRD Padang, Walikota Padang Mahyeldi Ansharullah, Wakil Walikota …
Read More »Wako Solok Instruksikan Pembenahan dan Penataan Kawasan Jalan Lingkar Koto Panjang Pasar Solok Diselesaikan Secepatnya
Solok (LN)- Walikota Solok Zul Elfian gelar coffee morning dengan seluruh pimpinan SKPD dilingkungan Pemerintah Kota Solok pada selasa (15/3) di ruang rapat Walikota Solok. Pertemuan yang dikemas santai namun sarat makna ini berlangsung hingga 2 jam, berbagai persoalan dan permasalahan menyangkut kepentingan dan pelayanan kepada masyarakat di kupas habis …
Read More »Usai Lantik 90 Pejabat, Wako: SKPD Diharapkan Capai Target
PADANG (LN)— Walikota Padang, H. Mahyeldi Dt Marajo mengharapkan seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di Pemerintah Kota Padang mencapai target kerja yang diemban. Sebab hal ini akan mempengaruhi perputaran roda pemerintahan dan pelayanan kepada publik. Hal itu disampaikan Walikota Padang usai melantik 90 pejabat eselon III dan IV di …
Read More »Rapat Paripurna Istimewa DPRD dalam rangka Pengumuman Hasil Penetapan Pasangan Calon Terpilih Bupati dan Wakil Bupati Padang Pariaman Periode 2016-2021
PADANG PARIAMAN (LN)–Calon Terpilih Bupati Padang Pariaman Ali Mukhni beserta Wakil Bupati Suhatri Bur , Pj. Bupati Rosnini Savitri, Ketua DPRD Faisal Arifin dan ketua komisi berfoto bersama usai Rapat Paripurna Istimewa DPRD dalam rangka pengumuman hasil penetapan Pasangan Calon Terpilih Bupati dan Wakil Bupati Padang Pariaman Periode 2016-2021 di …
Read More »